Wajib Tahu ! Kandungan Mentimun Tinggi Nutrisi Dan Rendah Kalori, Simak Manfaat Lainnya

- 1 Januari 2023, 15:43 WIB
Buah mentimun, ternyata memiliki kandungan yang sangat bermanfaat bagi kesehatan tubuh
Buah mentimun, ternyata memiliki kandungan yang sangat bermanfaat bagi kesehatan tubuh /unsplash.com/@markuswinkler/

CHANELSULSEL.COM - Mentimun bagi masyarakat Indonesia sangat familiar, karena sering disajikan sebagai pelengkap waktu makan.

Mentimun dikenal merupakan salah satu sayuran yang mengadung banyak air.

Mentimun umumnya dianggap sebagai sayuran, sebenarnya mentimun adalah buah

Baca Juga: Hipertensi, Ini Solusi Alami mengendalikannya Salah Satunya Olahraga Teratur

Selain rasanya yang segar dan nikmat untuk dikimsumsi, ternyata mentimun juga mengandung berbagai macam manfaat untuk kesehatan tubuh.

Mentimun memiliki kandungan kalori yang rendah sehingga bagus untuk dikonsumsi bagi yang sedang menjalankan program diet.

Kandungan air yang banyak dalam mentimun bermanfaat sebagai elektrolit. Mentimun sangat tinggi kandungan nutrisinya serta rendah kalori.

Baca Juga: Awal Tahun 2023, Sebagian Wilayah di Indonesia Hujan Ringan Termasuk Makassar

Dilansir Chanelsulsel.com dari berbagai sumber, berikut manfaat mentimun bagi kesehatan dari kandungan yang dimilikinya.

Halaman:

Editor: Imran Said

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x