Cara Menyimpan Nasi Supaya Tidak Kuning dan Cepat Kering, Simak Tips Berikut

- 17 Oktober 2023, 12:52 WIB
Ilustrasi nasi / Cara Menyimpan Nasi Supaya Tidak Kuning dan Cepat Kering, Simak Tips Berikut
Ilustrasi nasi / Cara Menyimpan Nasi Supaya Tidak Kuning dan Cepat Kering, Simak Tips Berikut /Pixabay

Baca Juga: Bunda, Jangan Bingung, Ini Resep Berbahan Daging Kambing, Lengkap Cara Masaknya

Awalnya saya pikir karena jenis beras yang digunakan. Tetapi setelah mengganti jenis beras, hasilnya sama saja.

Lantas, bagaimana cara menyimpan nasi supaya tidak kuning dan cepat kering ya? Mari simak tips berikut.

1. Cuci Beras Hingga Bersih

Mencuci beras hingga bersih sebelum masak tak hanya membuat nasi menjadi bersih dan putih.

Hal ini juga akan memungkinkan nasi yang dihasilkan akan semakin enak dan tak mudah basi serta kering.

Baca Juga: Wajib Diketahui, Manfaat Konsumsi Daging Ayam, Tingkatkan Kesehatan Tulang

Salah satu faktor penyebab nasi cepat basi ialah masih adanya kotoran yang menempel pada beras. Untuk itu, usahakan untuk mencuci beras hingga bersih, setidaknya ulangi sebanyak 2-3 kali.

2. Gunakan Jeruk Nipis atau Lemon

Tak hanya bisa mengurangi amis pada ikan, perasan jeruk nipis juga bermanfaat untuk mencegah nasi cepat kuning dan kering.
Caranya, sebelum memasak nasi, kamu bisa tambahkan beberapa tetes air jeruk nipis atau lemon ke dalam beras.

Halaman:

Editor: Imran Said

Sumber: resepkoki.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah