Penting Untuk Diketahui, Agar Tetap Sehat Menjalani Puasa, Berikut Tipsnya

- 11 Maret 2024, 09:40 WIB
Penting Untuk Diketahui, Agar Tetap Sehat Menjalani Puasa, Berikut Tipsnya
Penting Untuk Diketahui, Agar Tetap Sehat Menjalani Puasa, Berikut Tipsnya /

CHANELSULSEL.COM - Bepuasa tidak hanya sekedar menahan lapar dan dahaga tetapi juga sejumlah manfaat bagi kesshatan

Dan yang pasti bahwa ada banyak keutamaan yang dimiliki pada bulan suci Ramadhan, salah satunya adalah bulan penuh pengampunan.

Kerap disebut dengan bulan syahrun mubarak, bukan yang penuh keberkahan

Olehnya itu, menjalani puasa sehat merupakan hal yang penting, berpuasa dengan cara yang sehat

Tips Puasa Sehat

Selama berpuasa, akan ada banyak perubahan yang terjadi, mulai dari pola tidur, pola makan, bahkan mungkin aktivitas sehari-hari.

Nah, agar tubuh tetap sehat selama puasa, perlu beradaptasi dengan pola-pola baru tersebut dan melakukan perubahan gaya hidup.

Berikut ini adalah beberapa tips puasa sehat yang bisa kamu terapkan:

1. Jangan lewatkan makan sahur.

Makan sahur adalah kunci agar kamu tetap berenergi sampai waktu berbuka puasa.

Pastikan dalam menu makan sahur terdapat protein dan karbohidrat kompleks, yang bisa berasal dari telur, buah-buahan, sayuran, kacang-kacangan, beras merah, roti gandum, dan oatmeal.

Selain itu, lengkapi menu makananmu dengan lemak sehat dari alpukat, ikan salmon, atau minyak zaitun, serta minum susu rendah lemak.

Halaman:

Editor: Imran Said

Sumber: acehprov.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x