Alami dan Sehat, Konsumsi Minuman Penambah Energi Ini, Salah Satunya Adalah Kopi

- 12 September 2022, 18:51 WIB
ILUSTRASI minuman kopi, bisa menjadi minuman alernatif berenergi sekain minjman kemasan
ILUSTRASI minuman kopi, bisa menjadi minuman alernatif berenergi sekain minjman kemasan /Foto: PublicDomainPictures/Pixabay/

CHANELSULSEL.COM - Saat ini berbagai merk produk minuman kemasan berenergi yang ditawarkan dan sangat mudah di jumpai mulai dari kedai kecil hingga swalayan.

Yang di klaim dapat mengembalikan kebugaran tubuh setelah olahraga, minum minuman energi bisa menjadi pilihan.

Namun minuman penambah energi kemasan memberikan efek buruk bagi kesehatan dalam jangka panjang.

Baca Juga: Ternyata , Tidur Siang Memiliki Manfaat Bagi Tubuh, Apa Saja? Simak Penjelasannya

Untuk itu minuman berenergi dengan bahan alami  bisa menjadi pilihan

Diantaranya adalah kopi, yang mudah dan banyak dijumpai dilingkungan sekitar, dan bisa dibuat sendiri.

Berikut beberapa minuman penambah energi alami yang sehat dan aman bagi kesehatan, dikutip dari PMJNews

Baca Juga: Cara Obati Luka Diabetes, Berikut penyebab dan Tips Perawatannya

1. Kopi

Kopi mungkin bisa dikatakan sebagai minuman penambah energi yang banyak disukai orang. Soalnya, kopi mengandung cukup tinggi kafein yang bisa menjadi stimulan alami bagi tubuh.

Berkat kandungan kafeinnya, mengonsumsi kopi bisa membantu meningkatkan energi, meningkatkan mood, dan melawan rasa kantuk yang melanda.

Halaman:

Editor: Imran Said

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x