Resep Ayam Geprek Jogja Untuk 2 Porsi, Cocok Buat Sahur

Tayang: 23 Maret 2023, 11:00 WIB
Penulis: Sunardi Yunus
Editor: Burhan Andi Baharuddin
resep ayam geprek
resep ayam geprek /resepkoki.id/chanelsulsel

CHANELSULSEL.COM- Ayam geprek selalu menjadi salah satu pilihan yang nikmat jika sedang lapar, apalagi bagi yang suka dengan pedas. Namun, rasanya kurang puas jika harus ke luar membeli .

Bagi kalian yang ingin mencoba membuat sendiri di rumah, berikut bahan dan langkah membuat ayam geprek Jogja yang dilangsir tim redaksi chanel sulsel.

Bahan-bahan:

Baca Juga: Resep Ayam Telur Asin, Mudah dan Simpel, Cocok Untuk Menu Sahur Berbuka Puasa

Dada ayam, potong menjadi 2 bagian - 250 gram

Minyak goreng – secukupnya

Garam - 1 sdt

Merica bubuk - 1/2 sdt

Halaman:

Sumber: resepkoki.id


Tags

Terkini

Trending

Berita Pilgub