Selain Bentuknya Unik dan Citarasa Manis, Rambutan Ternyata Punya Sederet Manfaat Bagi Kesehatan

- 2 Mei 2023, 18:08 WIB
Selain Bentuknya Unik dan Citarasa Manis, Rambutan Ternyata Punya Sederet Manfaat Bagi Kesehatan
Selain Bentuknya Unik dan Citarasa Manis, Rambutan Ternyata Punya Sederet Manfaat Bagi Kesehatan /pixabay.com/Justin Johny/

Serat ini akan bertindak sebagai katalisator dalam pencernaan sehingga lebih baik dan membantu menurunkan kemungkinan gangguan pencernaan serta sembelit.

Baca Juga: Selain Segar dan Nikmat, Konsumsi Buah Delima Punya Khasiat Bagi Kesehatan, Ini Manfaatnya

2. Meningkatkan energi

Kandungan karbohidrat dan protein yang tinggi dalam buah rambutan memainkan peran penting dalam meningkatkan energi bagi tubuh.

Selain itu, adanya varietas vitamin B dalam buah rambutan dapat membantu dan meningkatkan metabolisme energi, sehingga mengubah karbohidrat menjadi energi yang dapat digunakan oleh tubuh manusia.

3. Meningkatkan kesehatan jantung

Kandungan vitamin C dalam buah rambutan memiliki dampak positif pada peningkatan kesehatan jantung.

Pasalnya, vitamin C dapat membantu meningkatkan kesehatan jantung dengan mencegah timbulnya penyakit serta menghilangkan radikal berbahaya.

Baca Juga: Kerap Jadi Campuran Es Buah, Kolang Kaling Ternyata Punya Segudang Manfaat Bagi Kesehatan

4. Menurunkan berat badan

Selain memiliki kandungan serat yang tinggi, buah rambutan rendah kalori. Ditambah dengan kadar air yang tinggi, rambutan dapat membantu mengurangi kelaparan konstan.

Halaman:

Editor: Imran Said

Sumber: pmjnews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x