Penting Untuk Diketahui, Berikut Tips Hadapi Cuaca Panas saat Berhaji

- 8 Juni 2024, 05:05 WIB
Ilustrasi jemaah haji di Padang Arafah /  Penting Untuk Diketahui, Berikut Tips Hadapi Cuaca Panas saat Berhaji
Ilustrasi jemaah haji di Padang Arafah / Penting Untuk Diketahui, Berikut Tips Hadapi Cuaca Panas saat Berhaji /

CHANELSULSEL.COM - Bagi kaum muslimin Indonesia yang hendak melaksanakan ibadah haji atau umrah utamanya saat bulan bulan seperti saat ini, kondisi cuaca di Aran Saudi sangat jauh berbeda di Indonesia

Suhu udara di Arab Saudi sore hari hari di tempat teduh diperkirakan mencapai 46 derajat celcius

Cuaca panas tersebut, tentunya menjadi tantangan tersendiri bagi para jemaah haji, terutama pada kelompok usia lansia yang saat ini mendominasi kloter keberangkatan haji 2024

Baca Juga: Gerakan Sulsel Berdoa, Prof Zudan Ajak ASN Lakukan Kegiatan Keagamaan Sebelum Beraktivitas Harian

Melihat kondisi tersebut, maka penting bagi para jemaah haji untuk bisa melakukan berbagai persiapan guna meminimalisir paparan cuaca panas yang dapat mengganggu kesehatan dan mengganggu melaksanakan kegiatan ibadah haji.

Dilansir chanelsulsel.com dari upk.kemkes.go.id pada Sabtu 8 Juni 2024. Berikut beberapa tips meminimalisir dampak cuaca panas bagi tubuh para jemaah haji yang wajib untuk diketahui, diantaranya adalah:

1. Menggunakan APD (Alat Pelindung Diri) seperti, payung, kacamata hitam, botol semprot, masker dan alas kaki,

2. Penuhi cairan didalam tubuh dengan minum air putih minimal 1 jam sekali atau jangan sampai menunggu haus,

Baca Juga: Berbeda Sebelumnya, Jemaah Haji Lakukan Scan Barcode Smart Card Sebelum ke Armuzna

Halaman:

Editor: Imran Said

Sumber: upk.kemkes.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah