MUI Bantah Keluarkan Fatwa Soal Produk, Namun Mengharamkan Tindakan Mendukung Israel

- 17 November 2023, 18:10 WIB
Ilustrasi bela palestina       MUI Bantah Keluarkan Fatwa Soal Produk, Namun Mengharamkan Tindakan Mendukung Israel    . ANTARA FOTO/Rifqi Raihan Firdaus/YU
Ilustrasi bela palestina MUI Bantah Keluarkan Fatwa Soal Produk, Namun Mengharamkan Tindakan Mendukung Israel . ANTARA FOTO/Rifqi Raihan Firdaus/YU /RIFQI RAIHAN FIRDAUS/ANTARA FOTO

"Jadi, MUI tidak berkompeten untuk merilis produk Israel atau yang terafiliasi ke Israel. Dan yang kita haramkan bukan produknya, tapi aktivitas dukungannya," ujarnya.

Ia menegaskan MUI juga tidak berhak untuk mencabut produk-produk yang sudah bersertifikasi halal.

"Jadi, misalnya produk itu sudah bersertifikat halal, maka kita tidak berhak untuk mencabutnya.

Karena sistem sertifikasi halal itu sudah melibatkan banyak pihak. Jadi, kita tidak pernah merilis daftar produk itu," kata  Miftahul Huda.***

Halaman:

Editor: Imran Said

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah