Selain Kopi, Ini Minuman yang Diyakini Bikin Semangat dan Tingkat Suasana Hati

- 9 Mei 2023, 18:04 WIB
ILUSTRASI - Minuman Kopi - Selain Kopi, Ini Minuman yang Diyakini Bikin Semangat dan Tingkat Suasana Hati
ILUSTRASI - Minuman Kopi - Selain Kopi, Ini Minuman yang Diyakini Bikin Semangat dan Tingkat Suasana Hati /PIXABAY/shixugang/

Matcha juga mengandung asam amino L-theanine, yang dapat menenangkan pikiran tanpa kantuk.

Studi menunjukkan, asupan L-theanine dan kafein dapat memberikan efek positif pada kognisi dan suasana hati.

2. Susu kunyit

Susu kunyit bisa menjadi alternatif kopi yang kaya nutrisi dan bebas kafein.

Baca Juga: Minum Kopi Tiga Cangkir Sehari Bisa Beri Manfaat Bagi Kesehatan Ginjal, Simak Hasil Studinya

Minuman ini menggabungkan rempah-rempah seperti jahe, kayu manis, dan kunyit dengan susu serta madu.

Berbagai rempah yang digunakan dalam susu kunyit memiliki sifat anti-inflamasi karena kandungan kurkumin, bahan aktif dalam kunyit.

Beberapa penelitian menunjukkan bahwa mengonsumsi 500 miligram kurkumin sama dengan 50 miligram obat radang sendi.

Selain itu, beberapa penelitian juga menemukan, minum susu kunyit dapat meningkatkan kesehatan mental, daya ingat, serta kepadatan tulang.

Halaman:

Editor: Imran Said

Sumber: pmjnews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x