Covid-19 Masih Ada, Kemenkes Imbau Manfaatkan Layanan Telemidisin Gratis

- 7 November 2022, 12:16 WIB
Ilustrasi Covid 19 vaksin Booster
Ilustrasi Covid 19 vaksin Booster /Instagram @updates_gurur/

CHANELSULSEL.COM- Setelah sekian lama, masyarakat cukup bebas menikmati aktivitas normal sepertia biasanya

Namun ternyata bayangan Covid-19 masih tetap menghantui keseharian kita

Belakangan ini dikabarkan kasus covid-19 kembali tinggi

Baca Juga: Kabar Baik, Tedros : Akhir Pandemi Covid-19 Sudah Didepan Mata Tapi Belum Sampai DI Sana

Kasus harian Covid-19 beberapa hari terakhir kembali sedang mengalami peningkatan.

Adapun per hari, angka kasus positif baru dapat menembus lebih dari 4.000 kasus.

Hal itu berarti, masyarakat saat ini tengah banyak yang sedang positif Covid-19 dan sebagian besar melakukan isolasi mandiri (isoman).

Baca Juga: Kabar Baik, Satgas Covid-19: Indonesia Persiapan Endemi Bertahap Mulai Awal 2023

Kepala Biro Komunikasi dan Pelayanan Publik Kementerian Kesehatan, dr. Siti Nadia Tarmizi pun mengimbau pasien positif yang sedang isoman untuk memanfaatkan layanan telemidisin gratis yang disediakan.

Halaman:

Editor: Burhan Andi Baharuddin

Sumber: PMJNews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah