Penderita Asama Urat Harus Tahu, Berikut 5 Pantangan Penderita Asam urat yang Wajib Dihindari

- 16 Juli 2022, 17:37 WIB
Ilustrasi - Sakit asam urat,  5 pantangan yang wajib dihindari oleh penderita asam urat..
Ilustrasi - Sakit asam urat, 5 pantangan yang wajib dihindari oleh penderita asam urat.. /Pixabay/cnick

Berikut ini 5 pantangan yang wajib dihindari oleh penderita asam urat, diantaranya:

  1. Menghindari makanan yang tinggi purin

Purin adalah zat normal yang ada dalam tubuh manusia, dan sebenarnya tidak bahaya jika diproduksi dalam jumlah sedikit.

Baca Juga: Pray for Garut, Sejumlah Kecamatan di Garut Dilanda Banjir, Ratusan Rumah Terendam

Tetapi jika mengkonsumsi makanan yang tinggi kadar purin dan kemudian purin didalam tubuh meningkat, hal ini menyebabkan asam urat menjadi kambuh.

Ketika kadar asam urat yang diproduksi dalam tubuh tinggi, akan membentuk kristal pada persendian, dan kristal tersebut yang akan menimbulkan bengkak, dan timbul nyeri.

Makanan yang tinggi purin antara lain:

  • Jeroan bisa usus, hati, dan organ dalam hewan lainnya.makanan ini harus kalian hindari
  • Daging yang berlemak, seperti daging kambing, daging sapi, kalian masih bisa mengkonsumsinya sebanyak 170 gram selama seminggu.
  • Makanan laut bisa teri, tuna, kerang, kepiting, makarel, sarden, lobster dan udang, kalian masih bisa mengkonsumsi makanan laut hanya 100 gram per porsinya.
  • Sayuran hijau seperti asparagus, kacang polong dan bayam, untuk asparagus dan bayam ini ketika dikonsumsi bisa menyebabkan serangan tiba-tiba bagi penderita asam urat.

“Kalian harus bisa menghindari sayuran hijau tadi, kalaupun harus mengkonsumsi minimal 5 kali dalam seminggu, tetapi jika bisa dihindari sama sekali lebih bagus,” kata dr. Saddam Ismail.

Baca Juga: Lakukan 6 Tips ini Saat Menghadapi Banjir agar Aman dan Selamat, Perhatikan Listrik dan Kompor Gas

  • Makanan berlemak seperti gorengan, makanan cepat saji dsb.

“Selain makanan diatas yang memiliki kadar purin tinggi, kalian harus menghindari untuk mengkonsumsi minuman keras, minuman beralkohol, atau minuman kemasan manis yang memiliki pemanis buatan,” terang dr. Saddam Ismail.

  1. Jangan sampai dehidrasi

Kalian harus mengkonsumsi air putih minimal 8 gelas per hari, karena hal tersebut sangat baik bagi penderita asam urat.

Halaman:

Editor: Andi Uni

Sumber: Portal Sulut


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah