Mengenal Sungai Lariang, Terpanjang di Pulau Sulawesi Memotong Dua Provinsi

- 1 Maret 2024, 21:39 WIB
Mengenal Sungai Lariang, Terpanjang di Pulau Sulawesi Memotong Dua Provinsi
Mengenal Sungai Lariang, Terpanjang di Pulau Sulawesi Memotong Dua Provinsi /explore_sulawesibarat/

CHANELSULSEL.COM- Sungai Lariang merupakan sungai yang terpanjang di Pulau Sulawesi. sungai ini mengalir di dua Provinsi, yaitui Sulawesi Tengah dan Sulawesi Barat. Panjang sungai Lariang mencapai 245 km.

Sungai ini mengalir dari hulu sungainya yang berasal dari Bulu Bitipondo Lorea Utara Kabupaten Poso

Mengalir ke arah selatan wilayah Kabupaten Poso dan menjadi batas administrasi antara Provinsi Sulawesi tengah dan Sulawesi Selatan,

Baca Juga: Gakkum KLHK Tangkap Cukong Kayu di Sulawesi Selatan

Tepatnya di perbatasan di Kabupaten Poso dan Kabupaten Luwu Utara

Berikutnya menjadi batas administrasi antara Kabupaten Poso dan Kabupaten Sigi

Lalu mengalir di wilayah selatan Kabupaten Sigi kemudian menjadi batas administrasi Provinsi  Sulawesi Tengah dan Sulawesi Barat

Tepatnya di Perbatasan Kabupaten Sigi dan Kabupaten Donggala dengan Kabupaten Pasangkayu

Baca Juga: Dorong Kebersihan Toilet Pasar, Koperindag Sulbar Serahkan Alat Kebersihan Pasar di Mamuju dan Pasangkayu

Halaman:

Editor: Burhan Andi Baharuddin

Sumber: explore_sulawesibarat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x