Fenomena, Hujan Meteor Dapat Disaksikan di Indonesia Akhir Juli 2022, Berikut Waktunya

- 24 Juli 2022, 08:58 WIB
ILUATRASI ,Fenomena Hujan Meteor yang Akan Hiasi Langit Indonesia Akhir Bulan Juli 2022
ILUATRASI ,Fenomena Hujan Meteor yang Akan Hiasi Langit Indonesia Akhir Bulan Juli 2022 /Pixabay/urikyo23

CHANELSULSEL.COM- Fenomena antariksa di akhir Juli 2022, bakal menghiasi langit malam, dapat dilihat di Indonesia.

Tidak hanya satu, diperkirakan akan ada dua hujan meteor.

Dua jenis hujan meteor yang akan terjadi adalah Alpha-Capricornids dan Delta-Aquariids.

Baca Juga: Kenali Gejala Kolesterol Tinggi, Nomor Dua Jarang Diketahui

Seperti apa fenomena hujan meteor itu?

Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN), hujan meteor adalah fenomena astronomis tahunan saat sejumlah meteor berpindah dari titik tertentu di langit.

Dari Bumi, hujan meteor ini akan tampak seperti bintang jatuh. fenomenq tersebut dapat disaksikan pada tanggal 29-31 Juli 2022

Dilansir chanelsulsel.com dikutip dari KabarLumajang.com melalui Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN).

Baca Juga: Meski Berstatus Tersangka, Nikita Mirzani Tidak Ditahan, Ini Alasan Kepolisian

Halaman:

Editor: Imran Said

Sumber: kabarlumajang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x