Mengenal Sejarah Bubur Asyura dan Cara Membuatnya, Serta Maknanya Dari Sekian Peristiwa Penting Dalam Islam

- 8 Agustus 2022, 14:27 WIB
Bubur Asyura makanan khas bulan Muhharram
Bubur Asyura makanan khas bulan Muhharram /Cookpad.id

Baca Juga: Ini Dia Peristiwa Bersejarah dan Penting yang Terjadi Pada 10 Muharram

Oleh karenanya, melakukan berbagai ibadah dan amalan sangat dianjurkan.

Nah, hari Asyura adalah hari ke-10 di bulan Muharram dalam penanggalan Islam.

Asyura sendiri maknanya adalah kesepuluh.

Hari ini diperingati dan banyak dispesialkan sebagian umat muslim. Selain puasa Muharram, ada juga memasak dan makan bersama bubur Asyura.

Di beberapa tempat di Indonesia, termasuk Riau dan Kalimantan Selatan, bubur Asyura tidak pernah terlewatkan saat perayaan hari ini tiba.

Biasanya, sebagian keluarga tertentu atau masyarakat, terutama ibu-ibu, bergotong royong membuat bubur Asyura ini.

Baca Juga: Kapan Puasa Asyura 2022? Catat Jadwal, Niat, Keutamaan dan Perbedaannya dengan Puasa Tasua

Ketika bubur sudah masak dan siap dihidangkan, kaum pria baik tetangga, keluarga, maupun kerabat dekat pun akan berkumpul di rumah atau masjid seraya membacakan doa.

Bubur juga akan dibagi-bagikan kepada tetangga dekat. Konon ceritanya, pada hari Asyura inilah Allah untuk pertama kali menciptakan dunia.

Halaman:

Editor: Burhan Andi Baharuddin

Sumber: Berbagi Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah