Bayi Lahir Bulan Muharram? Berikut Inspirasi Nama, Islami dan Artinya

- 1 Agustus 2022, 06:00 WIB
Ilustrasi , bayi lahir bulan muharram , inspirasi nama islami beserta artinya.
Ilustrasi , bayi lahir bulan muharram , inspirasi nama islami beserta artinya. /Pexels / Anastasiya Gepp/

CHANELSULSEL.COM - Bulan Muharram adalah bulan pertama dalam penanggalan tahun Hijriyah.

Jika bayi lahir bulan Muharram atau menanti kelahiran, alangkah baiknya di beri nama sesuai dengan bulan kelahirannya.

Bulan Muharram adalah bulan yang suci dan mempunyai banyak keutamaan, dan termasuk satu dari empat bulan haram (mulia) selain Dzulqa'dah, Dzulhijjah, dan Rajab.

Baca Juga: Single Terbaru Rizky Pebian ' Aminlah Bersamaku'. Berikut Lirik Lagunya

Jika ayah bunda mencari nama bayi laki atau perempuan, lahir bulan muharram dan ingin menyematkan bulan kelahiran kepada bayinya, simak artikel berikut sampai tuntas.

Nama merupakan doadan harapan terbaik ayah bunda, kelak bayi laki-laki atau perempuan  tumbuh dan berkembang menjadi pribadi yang penuh kebaikan dan memiliki sifat-sifat terpuji sesuai dengan namanya.

Dilansir chanelsulsel.com, dikutip dari Kabar Banten, tayang sebelumnya dengan judul " Lahir Muharram, Ini 71 Nama Bayi Laki Laki dan Perempuan, 2 – 3 Kata Islami, Terpuji, Penyayang, Mulia, Cerdas".

Baca Juga: Agustus 2022, Genap 77 Tahun Indonesia Merdeka, Ayo Semarakkan!

1. Aidan Fakhrul Habib
Anak laki-laki tampan, cerdas, penuh kasih sayang yang lahir di bulan Muharram.

Halaman:

Editor: Imran Said

Sumber: Kabar Banten


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x