Waspada, Pengunaan Krim Bermerkuri, Kenali Tanda tanda Kerusakan Pada Kulit

- 14 Juli 2022, 17:19 WIB
FOTO ilustrasi krim kulit.*/ANTARA
FOTO ilustrasi krim kulit.*/ANTARA /

CHANELSULSEL.COM- Pengunaan prroduk kosmetik pada tubuh seharusya membuat kulit atau tubuh lebih sehat dan menarik.

Namun jika produk yang digunakan mengadung bahan berbahaya, maka justru berakibat munculnya permasalahan bagi kesehatan kulit atau tubuh.

Salah satu yang perlu diwaspadai utamanya kosmetik adalah penggunaan krim yang mengandung bahan bermerkuri.

Baca Juga: Masalah Jerawat di Wajah, Kenali Ciri dan Penyebabnya

Produk kosmetik tidak hanya make up, tapi juga sampo, sabun, deodoran, tabir surya, pewarna rambut, cat kuku, krim, dan serum wajah.

Dilansir chanelsulsel.com yang dikutip dari ANTARA.sejumlah tanda-tanda kerusakan kulit yang bisa terjadi akibat penggunaan krim dengan kandungan merkuri

"Tanda-tanda yang muncul tidaklah spesifik namun terkadang tanda-tanda kerusakan itu kerap diabaikan dan dianggap sebagai “proses wajar” atau proses yang perlu dilalui konsumen menuju perubahan ke kulit putih," ujar Dokter spesialis kulit dan kelamin dr. Listya Paramita, Sp. KK

Baca Juga: Menkopolhukam : Kasus Polisi Tembak Polisi, Tak Bisa Dibiarkan Begitu Saja, Banyak Kejanggalan

Dokter lulusan Universitas Gadjah Mada (UGM) itu dalam acara "Advance Training Duta" program BPOM yang diikuti secara virtual, Kamis.

Halaman:

Editor: Imran Said

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x