Tol Bakal Dipercantik Tanaman Bambu, Danny : Dukung Ikon Makassar Kota Makan Enak dan Festival Tepian Air

- 6 Maret 2024, 10:28 WIB
ilustrasi jalan Tol - Tol Bakal Dipercantik  Tanaman Bambu, Danny : Dukung Ikon Makassar Kota Makan Enak dan Festival Tepian Air
ilustrasi jalan Tol - Tol Bakal Dipercantik Tanaman Bambu, Danny : Dukung Ikon Makassar Kota Makan Enak dan Festival Tepian Air /

CHANELSULSEL.COM - Terhitung 9 Maret mendatang tarif tol bakal ada kenaikan, olehnya itu Walikota Makassar mengharapkan pihak PT Jalur Tol mensosialisasikannya

Selain itu, Danny Pomanto sapaan akrabnya meminta otoritas tol mempercantik ruas jalan untuk mendukung ikon Makassar Kota Makan Enak dan Makassar Kota Festival Tepian Air.

Apalagi, Danny berkomitmen menjadikan Makassar mirip Kota Shenzhen China sebagaimana arahan Presiden Jokowi.

Baca Juga: Pimpin Makassar Dua Periode, Danny Pomanto Berhasil Koleksi Lima Penghargaan Adipura

Danny Pomanto ingin di beberapa titik tol itu ditanam tanaman bambu, dan menampilkan Kota Makan Enak di Front Tage. Juga pesan-pesan bijak seperti Menjaga Kebersihan Kota, Makassar Tidak Rantasa’ dan pesan moral lainnya.

“Intinya memberi pesan dan ajakan kebaikan kepada masyarakat. Termasuk makin mengenalkan Makassar sebagai Kota Makan Enak,” kata Danny

Hal ini terungkap saat menerima audiensi PT Jalur Tol Seksi Empat terkait rencana Implementasi Penyesuaian Tarif Ruas Jalan Tol Seksi Empat di Kantor Balaikota, Selasa, 5 Maret 2024

Danny meminta agar pihak tol mengantisipasi lonjakan kapasitas kendaraan yang masuk.

Baca Juga: Danny Pomanto Lepas Pendistribusian 40 Ton Bantuan Pangan Beras Pemerintah di Makassar

Halaman:

Editor: Imran Said

Sumber: Humas Kominfo Makassar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x