Catat ! Kepingin Diet, Ahli Gizi  Sarankan 11 Sayuran Ini  Cocok untuk  Dikonsumsi.

- 31 Mei 2022, 23:36 WIB
Ilustrasi Sayuran yang disarankan oleh ahli gizi yang cocok untuk dikomsumsi saat diet
Ilustrasi Sayuran yang disarankan oleh ahli gizi yang cocok untuk dikomsumsi saat diet /

Ini sayuran yang cocok untuk diet saran Ahli Gizi

Pasalnya, tak hanya sayuran hijau saja yang baik dikomsumsi saat diet

Setidaknya terdapat 11 jenis sayuran yang akan membantu Anda memenuhi kebutuhan gizi harian saat sedang diet

Sayuran ini akan membatu Anda merasa kenyang, meski tidak harus selalu memakan sayuran setiap saat. 

Kandungan air yang terkandung dalam sayuran membuat Anda tetap terhidrasi selama proses diet.

Dilansir dari Pikiran-Rakyat.com "11 Sayuran yang Cocok untuk Diet, dari Bayam hingga Lobak", inilah 11 sayuran yang cocok untuk diet. Yang dikutip malangterkini.com.

Ini 11 sayuran yang disarankan cocok untuk dikomsumsi saat menjalani diet.

  1. Zucchini
    Zucchini adalah pengganti yang bagus untuk mie pasta karbohidrat olahan yang lebih tinggi. Zucchini lebih rendah kalori dan ideal sebagai pilihan bebas gluten.

Satu zucchini sedang (dengan kulit) memiliki sekitar 33 kalori, 2 gr serat, dan 58% dari nilai harian yang direkomendasikan untuk vitamin C, berdasarkan paparan Departemen Pertanian Amerika Serikat (USDA).

  1. Kembang kol
    Saat Anda ingin makan kentang bertepung berkalori tinggi atau nasi putih, anda dapat menggantinya dengan olahan kembang kol.

nda dapat mengubah kembang kol menjadi kulit pizza, nasi kembang kol, atau mengganti setengah kentang dengan resep kentang tumbuk.

Mengkonsumsi Kembang Kol dapat menghemat kalori dan karbohidrat, ditambah mendapatkan lebih banyak serat yang menjadikannya kembang kol salah satu sayuran terbaik untuk menurunkan berat badan.

Halaman:

Editor: Imran Said

Sumber: Malang Terkini.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah