Membanggakan, MTs As'adiyah Putri Sengkang Raih Medali dan Penghargaan, Bupati Wajo Beri Apresiasi

- 28 November 2023, 08:30 WIB
Membanggakan, MTs As'adiyah Putri Sengkang Raih Medali dan Penghargaan, Bupati Wajo Beri Apresiasi
Membanggakan, MTs As'adiyah Putri Sengkang Raih Medali dan Penghargaan, Bupati Wajo Beri Apresiasi /

CHANELSULSEL.COM- Kabupaten Wajo patut berbangga atas prestasi yang di raih oleh Tim riset MTs As’adiyah Putri Pusat Sengkang, Wajo Sulawesi Selatan ( Sulsel) 

MTs As’adiyah Putri Pusat Sengkang, raih medali dan penghargaan dalam Lomba Kompetisi Riset dan Inovasi Siswa Indonesia (KREASI) 2023 Tingkat Nasional.

Event yang diadakan oleh Academy ABAK, Artificial Intelligence Center Indonesia, dan Insan Madani Center ini, digelar di Balai Pengembangan Talenta Indonesia (BPTI) Jakarta pada tanggal 24-25 November 2023

Baca Juga: Bersama Legislator Senayan, Bupati Wajo Resmikan Bantuan Pasang Baru Listrik

Yang membanggakan, MTs As'adiyah Putri Pusat Sengkang mendulang medali dan penghargaan pada dua kategori utama, diantaranya, Juara 1 Presentase Hasil Penelitian dan Special Award Presenter & Poster Terbaik.

Mereka yang menyumbang medali emas, adalah Nurul Azkiya dan Aurelia Primandita.

Tim riset dalam kategori Ilmu Pengetahuan Sosial, Humaniora, dan Keagamaan (ISHK) dengap Penelitian  berjudul “Mabbuddu’: Antara Ekspresi Religius dan Keuntungan Finansial”. 

Kemudian, Amira Nurul Afifah. Tim riset dalam kategori Matematika, Sains, Teknologi, dan Lingkungan (MSTL).

Halaman:

Editor: Imran Said

Sumber: wajokab.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah