Kisah Nabi Khidir Dalam Menerima 5 Ilmu Laduni, Diantaranya Makanlah Apa yang Engkau Temui

- 6 September 2022, 21:00 WIB
Kisah Nabi Khidir Dalam Menerima 5 Ilmu Laduni, Diantaranya Makanlah Apa yang Engkau Temui
Kisah Nabi Khidir Dalam Menerima 5 Ilmu Laduni, Diantaranya Makanlah Apa yang Engkau Temui /tangkapan layar snack video/

Nabi Khidir melanjutkan perjalanannya, dia bertemu dengan seonggok bangkai, namun perintah kelima menyatakan bahwa dirinya harus meninggalkan apa yang ditemui

Akhirnya beliau bergegas untuk mencari tempat istirahat. Dan paa malam harinya ia berdoa meminta petunjuk atas hikmah dibalik lima peristiwa yang sudah dialaminya tersebut.

Dalam tidurnya ia kemudian bermimpi, pertama yang diperintahkan untuk dimakan itu “marah” mula-mula terlihat besar, tapi jika bersabar, mengawasi dan menahannya mak kemarahan itu semakin kecil.

Hikmah peristiwa yang kedua adalah mangkuk emas merupakan perlambang kebaikan , meski disembunyikan seperti apapun dia akan tetap terlihat

Baca Juga: Sekilas Karomah KH Muhammad Tahir Imam Lapeo, Tuanta Salamaka Ri Mandar

Ketiga burung kecil merupakan perlambang amanah yag harus diterima dan jangan dikhianati

Keempat jika ada orang yang datang menyampaikan keperluan, berikanlah meski engkau membutuhkannya

Dan hikmah perintah kelima adalah bau yang busuk itu merupakan ghibah atau menceritakan keburukan seseorang sehingga harus ditinggalkan.

Demikianlah kisah yang dialami Nabi Khidir ‘Alaihi salam, wallahu a’lam bissawab.***

 

Halaman:

Editor: Burhan Andi Baharuddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah