10 Tips Mudik Perlu Diketahui, Tinggalkan Rumah Dalam Kondisi Kosong, Lebaran Aman dan Nyaman

- 9 April 2023, 14:10 WIB
Ilustrasi Mudik, 10 Tips Mudik Perlu Diketahui,Tinggalkan Rumah Dalam Kondisi Kosong, Lebaran Aman dan Nyaman
Ilustrasi Mudik, 10 Tips Mudik Perlu Diketahui,Tinggalkan Rumah Dalam Kondisi Kosong, Lebaran Aman dan Nyaman /Pexels.com/Nubia Navarro (nubikini)

Baca Juga: Jangan Takut, Pengidap Asam Lambung Tetap Sehat Berpuasa, Berikut Tipsnya

5 . Lapor RT atau RW setempat

Ketika mudik Lebaran, anda perlu melapor ke RT, RW, petugas keamanan, satpam, atau tetangga.

Hal ini perlu dilakukan agar mereka dapat membantu memantau kondisi rumah anda selama pergi mudik.

Anda juga bisa meninggalkan nomor ponsel aktif kepada mereka agar jika terjadi sesuatu yang penting dapat langsung menghubungi Anda.

6. Lepaskan regulator gas

Gas yang ditinggalkan dalam waktu lama dapat berisiko terjadi kebocoran gas.

Oleh karena itu, anda perlu melepaskan regulator gas sebelum pergi atau mengosongkan tabung gas.

Hal ini dapat menghindari terjadinya kebakaran yang dapat membahayakan.

Baca Juga: K13 Menjadi Kurikulum Merdeka Banyak Berganti, PTS Menjadi SAS, Berikut Istilah istilah Baru

7. Pemasangan detektor di pintu dan jendela

Rumah kosong dapat menarik perhatian pencuri untuk membobol dan masuk ke rumah, baik melalui jendela ataupun pintu.

Halaman:

Editor: Imran Said

Sumber: sumedang.pikiran-rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah