Cara Mengemudikan Mobil Matik Bagi Pemula

- 17 September 2022, 07:55 WIB

Impian memiliki mobil baru dengan harga terjangkau pun bukan sekedar angan-angan lagi.

Banyaknya paket kredit yang ditawarkan dengan Down Payment (DP) rendah, semakin memudahkan siapa saja untuk memiliki mobil.

Banyak pemilik LCGC yang baru belajar mengemudi setelah mendapatkan mobil mereka.

Biasanya pengemudi yang beralih dari sepeda motor atau angkutan umum, dan masih awam seputar kepemilikan dan penggunaan mobil.

Belajar mengemudi bisa dilakukan melalui jasa kursus mengemudi yang tersebar di banyak tempat.

Baca Juga: 7 Alasan, Mengapa Anda Harus Memiliki Motor Listrik

Biasanya jasa tersebut mengajarkan mengemudikan mobil dengan transmisi manual, namun sekarang sudah banyak juga yang menawarkan kursus mengemudi mobil transmisi otomatis.

Pada umumnya seorang pengemudi sudah menguasai mengemudi mobil transmisi manual sejak awal bisa mengemudi.

Jika sudah mahir, peralihan ke mobil transmisi otomatis akan jauh lebih mudah.

Tapi banyak juga yang sudah bertahun-tahun mengemudikan mobil manual kemudian ingin beralih ke mobil transmisi otomatis karena tinggal di kota besar dengan kemacetan lalu lintas tergolong parah.

Halaman:

Editor: Burhan Andi Baharuddin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah