Gubernur Jabar Sarankan Para Bupatinya Beralih Ke Kendaraan Listrik, Ini Tujuannya

- 14 September 2022, 15:56 WIB
Gubernur Jabar Sarankan Para Bupatinya Beralih Ke Kendaraan Listrik, Ini Tujuannya
Gubernur Jabar Sarankan Para Bupatinya Beralih Ke Kendaraan Listrik, Ini Tujuannya /Biro Adpim Jabar/

CHANELSULSEL.COM- Trend penggunaan kendaraan listrik belakang terus menjadi perhatian publik

Kenapa tidak, kenaikan serta kelangkaan BBM tidak bisa terhindarkan dalam negeri

Sehingga solusi penggunaan kendaraan motor listrik atau mobil listrik merupakan sangat tepat

Baca Juga: Hanya Rp8 Jutaan, Motor Honda Cliq 110 Buat Pesaingnya Kelabakan

Penggunaan kendaraan listrik selain bisa menghemat energy, juga bisa meminimalisir polusi udara

Perwatannyapun terbilang sangat murah dibanding dengan kendaraan konvensional lainnya

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil baru-baru ini menyarankan kepada kepala daerah di wilayahnya untuk mulai beralih ke kendaraan listrik sebagai sarana mobilitas.

Hal itu dilakukan sebagai antisipasi jangka pendek dari naiknya harga BBM.

Baca Juga: 7 Rekomendasi Motor Listrik Indonesia Terbaik 2022, Mulai Harga 8 Jutaan

"Kalau bupati beli mobil listrik itu bisa menghemat miliaran rupiah dibanding dengan beli bensin.

Halaman:

Editor: Burhan Andi Baharuddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x