Jalankan Fungsi Fasilitasi, DPRD Sulbar Usulkan Muhammad Idris, Salahsatu Kandidat Pj Gubernur

- 4 April 2023, 17:10 WIB
Jalankan Fungsi Fasilitasi, DPRD Sulbar Usulkan Muhammad Idris, Salahsatu Kandidat Pj Gubernur
Jalankan Fungsi Fasilitasi, DPRD Sulbar Usulkan Muhammad Idris, Salahsatu Kandidat Pj Gubernur /IG @Sekprovsulbar/chanelsulsel

Baca Juga: Berkunjung ke Sulbar? Ini 14 Rekomendasi Warung Coto Makassar di Polewali Mandar, Ada Coto Linor

Beberapa prosesnya diantaranya pembahasan pada tingkat fraksi.

"Setelah mempertimbangkan usulan dari organisasi masyarakat, tokoh masyarakat di Sulbar," ungkap Usman.

Tiga nama inilah yang diserahkan ke Kemendagri RI.

Sementara, dijelaskan bahwa urutan nama calon penjabat Gubernur sulbar didahului melalui kesepakatan dalam forum konsultasi lintas fraksi bahwa penempatan nama calon penjabat akan diurut sesuai jumlah pengusul terbanyak dari sejumlah fraksi.



"Jadi mekanisme cukup demokratis dan keputusan dengan nama-nama yang diusulkan oleh pimpinan DPRD Sulbar benar-benar mencerminkan pandangan serta keputusan fraksi," bebernya.

Sehingga, pimpinan hanya menjalankan fungsi fasilitasi dengan sebaik-baiknya.

Pengusulan DPRD Sulbar ini tertuang dalam nomor 22.02.00.00/372/III/2023 perihal tiga nama usulan DPRD Sulbar.

Komentar para pakar dan pengamat di beberapa platform media sosial sulbar juga mendudkung Dr Muhammad Idris sebagai Pj Gubernur Sulbar

Halaman:

Editor: Burhan Andi Baharuddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah