Warga Rela Kepanasan di Tengah Sawah, Demi Menyaksikan Proses Pemakaman Eril

- 15 Juni 2022, 17:09 WIB
Warga turun ke sawah demi bisa ikut mengantar Eril ke pemakaman
Warga turun ke sawah demi bisa ikut mengantar Eril ke pemakaman /Zoom Humas Jabar/

CHANELSULSEL.COM – Kepergian Almarhum Emmeril  Kahn Mumtadz atau Eril, Cukup Menyita perhatian Publik, Baik di Bandung Jawa Barat Maupun di Luar Negeri

Ungkapan Belasungkawa dari semua kalangan tak henti – hentinya mengalir pada Gubernur Jawa Barat Beserta keluarga.

Bahkan Warga yang berada disekitar Bandung, tempat Eril di makamkan tidak luput untuk ikut serta menyaksikan proses pemakaman berlangsung.

Baca Juga: Sosok Ibunda Eril, Atalia Praratya Istri Ridwan Kamil Lengkap Akun Medsosnya

Sejumlah warga turut menyaksikan pemakaman Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril Putra Sulung  Ridwan Kamil di tengah sawah.

Puluhan warga tersebut bahkan rela berdiri di tengah terik matahari menyaksikan prosesi pemakaman Eril.

Warga rela berdiri di area persawahan untuk melihat prosesi pemakaman Eril.
Warga rela berdiri di area persawahan untuk melihat prosesi pemakaman Eril.

Mereka berjejer di jalan setapak, di antara sawah yang membentang.

Baca Juga: Namanya Sering Diisukan Bakal di Geser, SYL Masih di Percaya Jadi Mentan Oleh Jokowi

Halaman:

Editor: Burhan Andi Baharuddin

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x