Panglima TNI, KSAL, Gubernur Sulsel, Walikota Makassar, Tekan Tombol Bersamaan Tanda MNEK 2023 Resmi Dibuka

- 5 Juni 2023, 14:14 WIB
Panglima TNI, KSAL, Gubernur Sulsel, Walikota Makassar, Tekan Tombol Bersamaan Tanda MNEK 2023 Resmi Dibuka
Panglima TNI, KSAL, Gubernur Sulsel, Walikota Makassar, Tekan Tombol Bersamaan Tanda MNEK 2023 Resmi Dibuka /

Termasuk sebagai ajang pertukaran ilmu dan pengalaman antar peserta. Pun, untuk memfasilitasi koordinasi dalam upaya menyelesaikan krisis-krisis yang ada juga mengintegrasikan hal-hal penting lainnya.

“Latihan ini juga memperlihatkan pentingnya kolaborasi dengan agenda-agenda internasional dalam menjaga stabilitas keamanan dunia, dan perdamaian dunia,” ujarnya. 

Pula, sebagai refleksi kekuatan TNI Angkatan Laut untuk mendukung pembangunan nasional dan menjaga kedaulatan maritim nasional.

Baca Juga: Kerap Jadi Lalapan,Ternyata Mentimun Punya Khasiat Bagi Kesehatan

Muhammad Ali juga mengharapkan kegiatan ini memberikan manfaat bagi warga Makassar dan sekitarnya. 

Sebelumnya, Danny Pomanto juga mengajak masyarakat Makassar agar menyaksikan event internasional terbesar dan termegah di Makassar itu.

“Saya imbau kepada masyarakat untuk menonton karena banyak atraksi menarik, pameran-pameran dari berbagai negara. Jadi silahkan datang dan ramaikan,” imbaunya. 

Diketahui, dalam pembukaan MNEK ini, terdapat banyak pertunjukan, dari demonstrasi Pesawat Tempur AL, Penerjun Payung, Helikopter, Drumband Taruna AL hingga 500 Penari Kolosal persembahan Pemkot Makassar. 

Halaman:

Editor: Imran Said

Sumber: Humas Kominfo Makassar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x