Jerawat Kerap Diwajah, Ternyata Juga Dapat Tumbuh Pada Kulit Kepala, Berikut Tips Mengatasinya

- 6 September 2023, 17:41 WIB
ilustrasi jerawat dikepala - Jerawat Kerap Di Wajah, Ternyata Juga Dapat Tumbuh Pada Kulit Kepala, Berikut Tips Mengatasinya
ilustrasi jerawat dikepala - Jerawat Kerap Di Wajah, Ternyata Juga Dapat Tumbuh Pada Kulit Kepala, Berikut Tips Mengatasinya /freepik @wayhomestudio/

CHANELSULSEL.COM -  Jerawat adalah masalah kulit yang banyak dikeluhkan dan hampir senua orang pernah mengalaminya.

Jerawat Tak hanya muncul di wajah, namun jerawat juga bisa muncul di kepala.

Jerawat di kepala bisa menimbulkan rasa sakit, terutama saat Anda menyisir rambut. Kondisi ini bisa disebabkan oleh banyak hal dan cara mengatasinya pun cukup beragam.

Baca Juga: Wajib Coba, Buah Ini Diyakini Bisa Redahkan Sakit Maag, Ada Pepaya

Jerawat adalah kondisi abnormal kulit akibat gangguan berlebihan produksi kelenjar minyak (sebaceus gland) yang menyebabkan penyumbatan saluran folikel rambut dan pori-pori kulit.

Penyebab jerawat yang paling umum adalah hormon, tumpukan minyak atau sebum di kulit berkolaborasi dengan bakteri.

Meski kemunculannya lebih sering di wajah, ternyata jerawat dapat juga tumbuh di kulit kepala.

Masalah pada kulit kepala ini lebih rentan terjadi pada orang yang memiliki kulit berminyak. Pasalnya, sumbatan tersebut dapat diakibatkan oleh kelenjar minyak yang terlalu aktif.

Halaman:

Editor: Imran Said

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah