Mulai Sekarang Jangan Buru-buru Buang Ampas Kopi, Ternyata Bermanfaat Untuk Kulit

- 18 Juni 2022, 16:28 WIB
Ilustrasi Ampas Kopi,angan Langsung DIbuang, Ternyata Ampas Kopi Memiliki Banyak Manfaat.
Ilustrasi Ampas Kopi,angan Langsung DIbuang, Ternyata Ampas Kopi Memiliki Banyak Manfaat. /eliasfalla/Pixabay

Sebuah penelitian tahun 2015 menemukan bahwa nyamuk cenderung tidak menetas jika kopi ada di lingkungan mereka.

5.Produk pembersih.

Ampas kopi yang cenderung kasar memiliki sifat abrasif sehingga dapat digunakan untuk menggosok permukaan alat rumah tangga.

Bisa juga berguna membersihkan kerak pada peralatan rumah tangga yang sulit dibersihkan.

Hanya saja bubuk kopi mungkin terlalu kasar untuk digunakan pada permukaan atau peralatan yang halus seperti wajan anti lengket.

6. Penghilang bau

Kafein dalam bubuk kopi berkarbonisasi dapat melenyapkan bau dengan menyerap molekul hidrogen sulfida dari udara.

Alhasil, masyarakat bisa membuat bubuk kopi menjadi sabun untuk menetralkan bau pada tangan.

Misalkan setelah masak atau meminimalisir bau tak sedap pada sepatu.

7. Pelunak daging

Halaman:

Editor: Imran Said

Sumber: Haloyouth


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah