Ada Pantai dan Air Terjun, Ini Rekomendasi Wisata di Kabupaten Pinrang Sulawesi Selatan

- 10 April 2024, 12:00 WIB
Permandian Air Panas Wisata Alam Lejja - Gubernur Sulsel Lakukan Revitalisasi Wisata Alam Lejja Soppeng, Hadirkan Fasilitas Baru
Permandian Air Panas Wisata Alam Lejja - Gubernur Sulsel Lakukan Revitalisasi Wisata Alam Lejja Soppeng, Hadirkan Fasilitas Baru /

Pulau Kamarrang adalah wilayah Kabupaten Pinrang yang berhadapan dengan Kota Parepare, sehingga bila kita mau menyeberang ke pulau ini lebih dekat bila anda lewat Pelabuhan Parepare naik perahu tradisional dan hanya memerlukan waktu kurang lebih 15 menit.

11. Rumah Adat Saoraja

Letaknya di Malimbung Kecamatan Patampanua, sekitar 20 km arah timur Kota Pinrang. Tempat ini banyak dkunjungi masyarakat, terutama pada siang hari untuk bersantai sambil menikmati makanan dan udara sejuk serta memancing ikan yang ada di danau.

Kompleks rumah adat Saoraja Pinrang berada di Kecamatan Watang Sawitto sekitar 1 kilometer dari Kota Pinrang.

Hal yang cukup menarik dalam kawasan ini adalah adanya Rumah adat yang cukup besar yang disebut Saoraja Pinrang (Rumah Raja), kawasan ini cocok untuk  tempat Wisata Budaya.***

 

Halaman:

Editor: Burhan Andi Baharuddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah