Pastikan Pelayanan Tetap Normal di Bulan Ramadhan, Kanwil Kemenag Sulsel Minta Pegawai Tepat Waktu

- 1 April 2024, 12:47 WIB
Pastikan Pelayanan Tetap Normal di Bulan Ramadhan, Kanwil Kemenag Sulsel Minta Pegawai Tepat Waktu
Pastikan Pelayanan Tetap Normal di Bulan Ramadhan, Kanwil Kemenag Sulsel Minta Pegawai Tepat Waktu /Andi Baly/

“Dengan demikian kesadaran dan kedisiplinan itu akan muncul dengan sendirinya. Harus tertib waktu, datang maupun pulang,” imbuhnya.

Selain itu, dalam Sidak ini, Kakanwil memberi atensi khusus pada fasilitas dan kondisi ruangan kerja Bimas Kristen, Katolik, Hindu dan Buddha. Muh. Tonang berharap ada pembenahan dan perbaikan-perbaikan yanng dilakukan nantinya.

Usai Sidak, ketika diminta bagaimana harapannya kedepan setelah diberi amanah menahkodai Kanwil Kemenag Sulsel, Muh. Tonang mengimbau seluruh ASN maupun honorer memberikan pelayanan yang maksimal kepada masyarakat atau umat.

“Kita ini kan abdi negara. Jadi sebagai abdi negara, dan sebagai pegawai Kementerian Agama kita dituntut memberikan pelayanan semaksimal mungkin kepada masyarakat atau kepada umat,” tandasnya.***

Halaman:

Editor: Burhan Andi Baharuddin

Sumber: sulsel.kemenag.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah