Usai Ramadan, Berikut 3 Amalan di Bulan Syawal, Sesuai Tuntutan Nabi Muhammad SAW

- 9 Mei 2023, 19:09 WIB
Usai Ramadan, Berikut 3 Amalan di Bulan Syawal, Sesuai Tuntutan Nabi Muhammad SAW
Usai Ramadan, Berikut 3 Amalan di Bulan Syawal, Sesuai Tuntutan Nabi Muhammad SAW /pixabay

CHANELSULSEL.COM- Setelah melewati bulan ramadan, beralih ke bulan Syawal, maka ummat muslim tidaklah terus kendur dalam beribadah

Di bulan syawal, ada beberapa amalan yang dapat dilakukan sesuai dengan tuntunan Nabi Muhammad SAW

Berdasarkan firman Allah:

يٰٓاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا كُتِبَ عَلَيْكُمُ الصِّيَامُ كَمَا كُتِبَ عَلَى الَّذِيْنَ مِنْ قَبْلِكُمْ لَعَلَّكُمْ تَتَّقُوْنَۙ

Baca Juga: Kemenag Menguatkan Layanan Jemaah Haji Lansia 1444 H 2023 M

Wahai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertakwa.
(Al-Baqarah : 183)

Kalimat “tattaqun” pada ayat di atas dalam bahasa Arab terbentuk dari fiil mudhari’ yang dalam ilmu kesusasteraan Arab mengandung makna tsubut wa dawam, artinya terus-menerus.

Halaman:

Editor: Imran Said

Sumber: MUI Digital


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x