Daftar Caleg Kota Makassar yang Lolos Pemilu 2024, Ini Nama-nama dari Dapil 3 Tamalanrea Biringkanayya

- 10 Maret 2024, 14:49 WIB
Andi Hadi Ibrahim Baso, Peraih Suara Tertinggi di Dapil 3 Kota Makassar, saat reses pada 15 januari 2024 di Pondok Asri 2 sudiang
Andi Hadi Ibrahim Baso, Peraih Suara Tertinggi di Dapil 3 Kota Makassar, saat reses pada 15 januari 2024 di Pondok Asri 2 sudiang /Andi Fauzan Azimah/chanelsulsel

 

CHANELSULSEL.COM- Daftar Caleg Kota Makassar yang Lolos Pemilu 2024, Ini Nama-nama dari Dapil 3 Tamalanrea Biringkanayya Petahana PKS Andi Hadi Ibrahim Baso raih suara tertinggi

Sebelumnya KPU Kota Makassar telah merampungkan hasil rekapitulasi penghitungan suara Pemilu 2024 di tingkat Kota melalui rapat pleno terbuka di Aula KPU Makassar, Jalan Perumnas Antang, Makassar, Jumat 8 maret 2024 malam.

Termasuk Dapil 3 Kota Makassar yang meliputi Biringkanayya dan Tamalanrea yang terdapat 11 kursi yang secara keseluruhan Partai Nasdem memperoleh 8 kursi dari 5 daerah pemilihan (Dapil) di Kota Makassar. Yakni 1 kursi di dapil 1 dan dapil 5. Kemudian masing-masing 2 kursi di dapil 2, dapil 3, dan dapil 4.

Baca Juga: Daftar Caleg Kota Makassar yang Lolos Pemilu 2024, Partai NasDem Juara dan Peroleh 8 Kursi

Khusus di Dapil 3, Partai NasDem mendapat jatah 2 kursi, namun sang Petahana dari PKS Andi Hadi Ibrahimn Baso Masih memimpin perolehan tertinggi meski hanya mendapat jatah 1 kursi

Berikut Nama-nama Caleg yang lolos dari Dapil 3 Kota Makassar

1. NasDem 20.634
- M Yahya 5.094

2. Demokrat 19.686
- Tri Sulkarnain Ahmad 5.137

3. Golkar 17.956
- Andi Suharmika 7.691

4. PAN 15.879
- Sangkala Saddiko 4.592

Baca Juga: Andi Hadi Ibrahim Reses di Bakung, Doakan Negara Ini Dipimpin Oleh Orang-orang yang Baik

5. PKS 15.477
- Ibrahim Hadi Baso 7.829

6. PDIP 14.649
- Udin Saputra Malik 6.878

7. PPP 13.206
- Meinsani Kecca 5.027

8. PKB 10.674
- Zulhajar 3.746

9. Perindo 9.718
- Yulius Patandiang 4.475

10. Gerindra 9.106
- Idris 1.554

11. NasDem 6.878
- A Odika Cakra Satriawan 3.747.***

 

Editor: Burhan Andi Baharuddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x