6 Cara Perawatan Motor Listrik, Agar Tetap Dalam Kondisi Sempurna

- 30 September 2022, 17:51 WIB
segway E110
segway E110 /Youtube/

Jika air masuk ke dalam kisi-kisi tersebut, maka dapat berpotensi merusak sistem kelistrikan pada motor.

Baiknya saat membersihkan motor listrik gunakan saja kain atau kanebo pencuci untuk membersihkan bagian bodi motor.



2. Hindari genangan air apalagi menerobos banjir

Baca Juga: 5 Keunggulan Motor Listrik, Salah Satunya Bebas Pajak

Meski hampir rata-rata motor listrik saat ini didesain tahan air namun untuk antisipasi baiknya saat berkendara hindari menerobos genangan air atau banjir.

Cara ini untuk membuat motor listrik lebih awet. Walaupun motor masih bisa melewati genangan air yang rendah, tetapi jika genangan dirasa cukup tinggi dan akan masuk ke area sensitif yakni bagian kelistrikan dan motor listrik lebih baik cari jalan alternatif lain.

Hal ini dilakukan agar air yang masuk ke dalam motor tidak merusak bagian mesin yang penting. 

Seperti bagian soket pengisihan daya yang bebeberapa merek motor listrik terdapat dibagian pijakan kaki atau area dek tengah.

Baca Juga: 4 Motor Listrik Yamaha, Lengkap Harga, Waktu Charging dan Jarak Tempuhnya

Jika air sampai masuk ke area itu, maka potensi kerusakan pun bisa terjadi, dan pastinya sobat semua enggak maukan hal itu terjadi pada motor kesayangannya.

3. Baiknya melepas baterai saat motor tidak digunakan

Tip ini juga dianjurkan oleh beberapa produsen kendaraan listrik. Pasalnya ketika motor tidak digunakan, baterai yang tertanam akan mengalami Self Discharge atau reaksi kimia secara lambat yang mrmbuat berkurangnya kapasitas baterai.

Bila kondisi itu sering dilakukan maka akan menggurangi keawetan pada komponen baterai motor listrik.

Halaman:

Editor: Burhan Andi Baharuddin

Sumber: Portalkotamobagu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x