BMKG: Termasuk Sulsel, Ini Peringatan Dini Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat yang Dapat Disertai Kilat

- 13 Februari 2023, 10:14 WIB
BMKG: Peringatan Dini Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat yang Dapat Disertai Kilat
BMKG: Peringatan Dini Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat yang Dapat Disertai Kilat /Pixabay/WKIDESIGN/

CHANELSULSEL.COM- Siklon tropis FREDDY berada di Samudra Hindia selatan Jawa dengan kecepatan angin maksimum 70 knot dan tekanan udara minimum 965 mb

Sistem ini bergerak ke arah barat, menginduksi peningkatan kecepatan angin >25 knot (low level jet) dan membentuk daerah konvergensi di Samudra Hindia selatan Lampung

Bibit siklon tropis 91 P dengan tekanan minimum 1003 hpa, dan kecepatan angin maks 20 knot berada di wilayah Teluk Carpentaria - Australia bagian utara

Baca Juga: Makassar Diguyur Hujan, Jalan Perintis Kemerdekaan - Urip Sumohardjo Tergenang

yang membentuk daerah konvergensi memanjang dari Samudera Hindia Selatan NTT hingga Australia bagian utara serta dari Laut Banda hingga Australia bagian utara,

menginduksi peningkatan kecepatan angin >25 knot (low level jet) dari Laut Banda hingga Australia bagian utara.

Sirkulasi siklonik berada di Samudra Hindia barat Aceh dan Perairan Utara Kalimantan Barat yang membentuk daerah konvergensi memanjang dari Semenanjung Malaysia hingga perairan utara Aceh dan di Pesisir Utara Kalimantan Barat.

Baca Juga: WASPADA Peringatan Dini Menjelang Hari Valentine, Ini Imbauan BMKG Untuk Wilayah Sulbar

Daerah konvergensi lain juga memanjang dari Sumatera Barat hingga Aceh, dari Samudra Hindia barat Sumatera Barat hingga Lampung, dari pesisir selatan Banten hingga Jawa Timur, dari NTB hingga NTT, dari Kalimantan Utara hingga Kalimantan Timur, dari Laut Jawa Bagian Tengah hingga Sulawesi Selatan,

Halaman:

Editor: Burhan Andi Baharuddin

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah