Kapan Pencairan KJP Plus Agustus Tahap 1 2022? Simak Penjelasannya

- 8 Agustus 2022, 18:00 WIB
KJP Plus Tahap 1 Cair Juli 2022 di tanggal 8 dan 15 bagis siswa  SD, SMP, SMA.
KJP Plus Tahap 1 Cair Juli 2022 di tanggal 8 dan 15 bagis siswa SD, SMP, SMA. /Tangkap Layar Instagram @upt.p4op

CHANELSULSEL.COM - Jadwal pencairan KJP Plus Agustus tahap 1 2022 tengah dinanti.

Terlebih bantuan KJP Plus Agustus tahap 1 2022 ini akan digunakan untuk kebutuhan siswa selama menempuh pendidikan.

Untuk mengetahui jadwal pencairan KJP Plus Agustus, simak penjelasan dalam artikel ini.

Baca Juga: Mengenal Gurun Sahara, Padang Pasir Gersang dengan Penuh Keanekaragaman Hayati

Mengutip Instagram resmi UPT P4OP, pihak tersebut menyarankan siswa dan orang tua untuk menunggu informasi pencairan dana KJP Plus tahap 1 Agustus 2022 di akun media social P4op dan Dinas Pendidikan DKI Jakarta.

“Info KJP min butuh banget buat kehidupan sehari-hari,” tanya @ahmdf8.

“Selamat siang. Terkait pencairan dana KJP Plus tahap I Tahun 2022 bulan Agustus silakan menunggu informasi berikutnya yang akan dipublikasikan melalui akun media social P4OP dan Dinas Pendidikan,” jawab @upt.p4op.

Baca Juga: Ramai Dicari Orang, Simak Hal Menarik tentang Gurun Sahara

Untuk diketahui, berdasarkan pencairan tahun lalu, dana KJP Plus tahap 1 periode Agustus disalurkan pada 13 Agustus 2021. 

Halaman:

Editor: M Asrul

Sumber: KJP Plus UPT P4OP


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah