Prakiraan Cuaca Sulbar, Senin 2 Oktober 2023, BMKG : Hujan Berpotensi pada Dini Hari Di Semua Wilayah

2 Oktober 2023, 04:19 WIB
Ilustrasi hujan - Prakiraan Cuaca Sulbar, Senin 2 Oktober 2023, BMKG : Hujan Berpotensi pada Dini Hari Di Semua Wilayah /MARAWATALK/ Irfan/

 

CHANELSULSEL.COM - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan pada malam hari seluruh wilayah di Sulawesi Barat ( Sulbar) Hujan

Hujan hari ini Senin 2 Oktober 2023 pada dini hari diprediksi mulai dari hujan dengan intensitas ringan hingga hujan sedang

Namun kondisi cuaca pada pagi dan siang hari di Sulbar, diprediksi seluruhnya cerah berawan merata di semua wilayah

Baca Juga: Hari Kesaktian Pancasila, Jokowi Pimpinan Upacara, Berikut Isi Doa Menag

Selengkapnya BMKG, merilis prakiraan cuaca Sulawesi Barat, Senin 2 Oktober 2023. Dilansir chanelsulsel.com dikutip dari laman bmkg.go.id

1. Majene

Pagi :  Cerah Berawan

Siang : Cerah Berawan

Malam : Berawan

Dini hari : Hujan Ringan

2. Mamasa

Pagi : Cerah Berawan

Siang : Cerah Berawan

Malam : Berawan

Dini hari : Hujan Ringan

3. Mamuju

Pagi : Cerah Berawan

Siang : Cerah Berawan

Malam : Hujan Ringan

Dini hari : Hujan Sedang

Baca Juga: Bukan Obat Kimiawi, Makanan dan Minuman Ini Dipercaya Efektif Redahkan Sakit Kepala

4. Mamuju Tengah

Pagi : Cerah Berawan

Siang : Cerah Berawan

Malam : Hujan Ringan

Dini hari : Hujan Sedang

5. Mamuju Utara

Pagi : Cerah Berawan

Siang : Cerah Berawan

Malam : Hujan Ringan

Dini hari : Hujan Sedang

6. Polewali Mandar

Pagi : Cerah Berawan

Siang : Cerah Berawan

Malam : Berawan

Dini hari : Hujan Ringan

Baca Juga: K13 Menjadi Kurikulum Merdeka Banyak Berganti, PTS Menjadi SAS, Berikut Istilah istilah Baru

Demikian informasi prakiraan cuaca yang dirilisp dari BMKG, senantiasa tetap waspada dengan kondisi cuaca, Semoga bermanfaat ***

Editor: Imran Said

Sumber: bmkg.go.id

Tags

Terkini

Terpopuler