Penyewaan Baju Adat Panen, Berkah HUT Kota Makassar ke 415 Tahun

- 10 November 2022, 10:39 WIB
Logo HUT kota Makassar 415 tahun
Logo HUT kota Makassar 415 tahun /chanelsulsel /

CHANELSULSEL.COM- Moment Hari jadi Kota Makassar ke 415, Tahun ini membawa berkah bagi bisnis penyewaan baju adat

Kenapa tidak, sebagian besar Siswa SD, SMP, PNS bahkan sejumlah karyawan mengenakan pakaian adat pada 9 November 2022.

Bahkan Dikabarkan bahwa Makassar pecahkan rekor dengan berbaju adat terbanyak

Baca Juga: Apresiasi Nasabah Setia, BRI Makassar Persembahkan Program Menarik di Pertokoan Emas Somba Opu

Perayaan Hari Jadi Kita Makassar Hampir tiap tahun diadakan oleh pemerintah setempat.

Tentunya dengan tema-tema yang berbeda sesuai dengan arahan walikota yang lagi menjabat

Dari pantauan Chanelsulsel pada moment Hari jadi Ke 415 tahun ini, para siswa ada yang memakai baju bodo, dan berbagai pakaian adat yang ada di Sulawesi 

Baca Juga: Anggota Komisi IV DPR RI, Apresiasi Karantina Pertanian Makassar Giatkan Petani dan Peternak di Bantaeng

Bukan hanya para siswa yang mengenakan pakaian tersebut, namun para orang tua dan guru yang ikut dalam acara seremoni Kita Anging Mammiri 

Halaman:

Editor: Burhan Andi Baharuddin

Sumber: chanelsulsel.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah