Perbedaan Kurikulum Merdeka dengan K13

- 8 September 2022, 20:03 WIB
Perbedaan Kurikulum Merdeka dengan k13
Perbedaan Kurikulum Merdeka dengan k13 /Youtube/

 

CHANELSULSEL.COM- Efektivitas kurikulum dalam kondisi khusus semakin menguatkan pentingnya perubahan rancangan dan strategi implementasi kurikulum secara lebih komprehensif

Kementerian Pendidikan, kebudayaan, Riset dan Teknologi terus berupaya memperbaiki sistem dunia pendidikan yang sesuai dengan perkembangan zaman

Adapun Pebedaan Kurikulum Merdeka dengan  Kurikulum K13 adalah:

Baca Juga: Sosok Seorang Guru Yang Idel itu Seperti Apa? Diantara Mampu Menguasai Materi, Berikut Penjelasannya

Rancangan dan implementasi kurikulum saat ini:

- Struktur kurikulum yang kurang fleksibel, jam pelajaran ditentukan per minggu 

- Materi terlalu padat sehingga tidak cukup waktu untuk melakukan pembelajaran yang  mendalam dan yang sesuai dengan tahap perkembangan peserta didik

 - Materi pembelajaran yang tersedia kurang beragam sehingga guru kurang leluasa dalam mengembangkan pembelajaran kontekstual 

Halaman:

Editor: Burhan Andi Baharuddin

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x