Tombol Caps Lock Pada Papan Ketik Ternyata Dirayakan Setiap 28 Juni, Begini Sejarahnya

- 28 Juni 2022, 17:35 WIB
Hari Capslock Sedunia jatuh pada hari ini Selasa, 28 Juni 2022.
Hari Capslock Sedunia jatuh pada hari ini Selasa, 28 Juni 2022. /Pexels/Rahul Shah/

Baca Juga: Di Tengah Forum G7 di Jerman, Jokowi Minta Sudahi Konflik Antar Negara: Rakyat Terancam Kelaparan!

Kebiasaan Billy Mays ini membuatnya terkenal secara global. Oleh karena itu, ketika dia meninggal 11 tahun yang lalu pada 28 Juni, hari itu dikenang sebagai Hari Caps Lock Internasional.

Setiap individu memiliki cara tersendiri dalam merayakan Hari Caps Lock Sedunia ini.  Ada yang hanya menulis dengan huruf kapital dan ada juga yang tidak menggunakannya sama sekali sepanjang hari.

Beberapa orang bertukar teks dan cuitan di media sosial tentang hal yang sama. Namun, orang harus tahu kapan mereka perlu menggunakan Caps Lock secara tata bahasa, dan kapan tidak.

Baca Juga: Amalankan! Sederhana dan Mudah, Menyamai Pahala Haji dan Umroh

Hari Caps Lock Sedunia bisa jadi ajang menyadarkan orang lain tentang relevansi penggunaan huruf kapital, dan bagaimana harus digunakan.***

Halaman:

Editor: M Asrul

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah