Jarang Diketahui, Berikut Makanan Ampuh Turunkan Asam Lambung

- 14 Juni 2024, 04:56 WIB
ILUSTRASI: Penderita Asam Lambung /  Jarang Diketahui, Berikut Makanan Ampuh Turunkan Asam Lambung
ILUSTRASI: Penderita Asam Lambung / Jarang Diketahui, Berikut Makanan Ampuh Turunkan Asam Lambung /Pikiran Rakyat Tangerang Kota/alodokter.com

CHANELSULSEL.COM - Penyakit Asam Lambung dikenal juga dengan istilah Gastroesophageal reflux disease (GERD) yang dapat disebabkan oleh berbagai faktor.

Penderita aaam lambung dapat menimbulkan rasa terbakar di dada hingga nyeri tak tertahankan hingga dapat mengganggu aktivitas seseorang

Penyakit asam lambung adalah salah satu penyakit yang banyak ditemui pada masyarakat indonesia. tidak hanya pada remaja, namun juga pada seseorang yang telah mencapai usia dewasa hingga lansia.

Baca Juga: Orang Tua Wajib Tahu, Berikut 7 Tips Alami Turunkan Demam Anak, Bisa Dilakukan di Rumah

Gejala penyakit asam lambung yang muncul pada tubuh seseorang antara lain adalah timbulnya rasa nyeri ulu hati (heartburn), sensasi panas atau perih di dada hingga kerongkongan, termasuk rasa pahit dan asam yang muncul di pangkal tenggorokan.

Pada beberapa kasus asam lambung yang masuk ke tahap parah,  maka penderita akan mengalami kesulitan dalam menelan makanan.

Melihat kondisi tersebut, maka penting bagi kita untuk melakukan pemeriksaan ke fasilitas kesehatan atau mengetahui cara meringankan gejala asam lambung.

Dilansir chanelsulsel.com dari upk.kemkes.go.id, Berikut beberapa rekomendasi makanan yang diyakini ampuh penurun gejala asam lambung, diantaranya :

Baca Juga: Keluarga Lebih Sehat, Tips Wujudkan Rumah Tanpa Rokok
 
1. Sayuran. Seperti brokoli, asparagus, kembang kol, kentang, mentimun, dan sayuran berdaun hijau lainnya.

Halaman:

Editor: Imran Said

Sumber: upk.kemkes.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah