dr Saddam Ismail Ungkap Manfaat Rendam Kaki Di Air Garam, Salah Satunya Mengobati Infeksi Jamur

- 13 Juli 2022, 15:00 WIB
manfaat Merendam Kaki dengan Air Garam
manfaat Merendam Kaki dengan Air Garam /LoggaWiggler / Pixabay/

CHANELSULSEL.COM - Merendam kaki di air garam ternyata memliki manfaat bagi kesehatan tubuh dan hal itu merupakan salah satu jenis hidroterapi.

Namun, garam yang digunakan bukanlah garam biasa yang ada di dapur, tetapi garam epsom.

Garam epsom merupakan bentukan dari mineral magnesium, belerang dan oksigen yang mana menghasilkan magnesium sulfat.

Berikut manfaat merendam kaki di air hangat dengan menggunakan garam menurut dr Saddam Ismail, yang dikutip dari kanal YouTube dr. Saddam Ismail.

Baca Juga: Tips Menghilangkan Kecanduan Rokok ala dr Zaidul Akbar, Hanya Minum Ramuan Herbal Ini

Mengobati infeksi jamur

Kaki yang lembap bisa menimbulkan jamur berlebihan sehingga menginfeksi kulit kaki.

Dengan merendam kaki di air hangat kemudian ditambahkan dengan garam epsom bisa mengobati infeksi jamur di kaki.

Yang paling sering terjadi adalah infeksi jamur di kaki misalkan kutu air. Dengan merendamnya dengan air hangat bisa meredakan rasa nyeri, gatal atau pembengkakan akibat infeksi jamur.

Halaman:

Editor: Andi Uni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah